Super Tucano Ikut Dukung Latihan Sikatan Daya di Palangkaraya

JakartaSuper Tucano Ikut Dukung Latihan Sikatan Daya di Palangkaraya. Latihan gabungan di jajaran Koopsau 2 dengan sandi Sikatan Daya 2016 mulai hari ini (25/5) dibuka langsung oleh Panglima Komando Operasi Operasi 2 (Pangkoopsau 2) Marsda TNI Dody Trisunu. Dengan teleconfren dihadapan jajaran Lanud operasi di Koopsau 2. Tepat pukul 08.30 Wib atau 09.30 Wita latihan sikatan daya di nyatakan di buka. 

Dalam gelaran latihan kali ini melibatkan lanud Hasanudin (Hnd), lanud Abdul rahman Saleh (Abd), Lanud Samsudin Nur ( Sam) Pangkalan Embun Lanud Iswahyudi (Iwy) madiun dan bandara Tjilik Riwut. Untuk hari ini (25/5) dan besok (26/5) latihan masih Gladi posko dengan mengunakan Vicon. Dan tanggal 27/5 latihan  simulasi yang dengan mengunakan sarana digital. Dan selanjutnya sudah dilaksanakan praktek perang yang mengasumsikan medan sebenarnya.


Menurut rencana latihan ini akan berlangsung sampai tanggal 2 Juni 2016 di Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya. Lanud Abdurahman saleh sendiri akan memberangkatkan Super Tucano dan pesawat herkules C-130. Dalam Latihan kali ini Alut sista yang tergabung rencananya pesawat Sukhoi SU 27/30, Pesawat F 16, pesawat T50i, EMB 314 Supertucano, Pesawat C-130 Herkules, pesawat C 212 Cassa, Pesawat Boing 737 dan pesawat Nas 332 dan Isa 330 Heli.

Related

TNI 861980705151339657
jasa-ekspedisi
Ajang Berita

Hubungi kami

Nama

Email *

Pesan *

Jumlah Pengunjung

item